KUNJUNGAN KERJA STAF KHUSUS KEMENTERIAN PERTANIAN RI

19 Jul 2024 BERITA
Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kab. Polewali Mandar (Andi Afandi Rahman, ST. M. Si), didampingi Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Hortikultura (Hj. Dahliah ST. MP) menerima Kunjungan Kerja dari Staf Khusus kementerian Pertanian Republik Indonesia (Prof. M. Arsyad) Koordinasi terkait Potensi Wilayah Pengembangan Lahan Pertanian Khususnya di Kabupaten Polewali Mandar, di ruangan Kepala Dinas Kamis, 18 Juli 2024
Kegiatan Terbaru
SERAH TERIMA BANTUAN SAPI KURBAN OLEH SEKRETATIS PRESIDEN RI...
Mengikuti Daring/Zoom meeting oleh ibu wakil bupati polewali mandar (Hj. Andi Nursami Masdar. SE), Kepala dinas pertanian dan pangan (Andi Afandi Rahman, ST. M. Si ) serta kepala bidang peternakan distanpan kab.polewali mandar (samio, SP. M. Si) dengan sekretaris Presiden (Mayjen TNI Ariyo Windutomo, M. Si) di ruangan rapat Balitbanren terkait serah terima bantuan kemasyarakat sapi kurban jelang hari raya idul idul adha 1446 H.Kamis 05 juni 2025...
Selengkapnya...


